Balad-Mulyadi Dilantik 20 Februari, Ini Agenda Awal Pemerintahannya
Wakil Walikota Pariaman terpilih, Mulyadi, mengonfirmasi bahwa pasangan Yota Balad-Mulyadi akan dilantik pada 20 Februari 2025 di Jakarta. Pelantikan ini merupakan bagian dari agenda nasional di mana Presiden Prabowo Subianto…